KEILMUAN
Departemen Keilmuan merupakan departemen yang memiliki fungsi untuk menyebarluaskan keilmuan Ekonomi Islam dalam pengembangan praktik dan pengangkatan isu-isu Ekonomi Islam terkini kepada masyarakat serta memberikan kebermanfaatan bagi masyarakat dan stakeholders.
#EmpirisProgresif
PROFIL
PROGRAM KERJA
- Inspire
- Mini Research
- IBEC Research School
- ISEO
- I-Share
- I-Book
- Mentoring Ekonomi Syariah